Ku terlahir disini, ditempat yang penuh dengan kesopanan dan kesantunan yang amat baik. Dengan beragam budaya dan kesenian yang terdapat danmengental pada masing-masing desa di dalam kota klaten ini, Ku bangga dengan klaten, dengan segudang prestasi dan dengan beragam profesi mereka masyarakat yang bernaung di KLATEN merasa nyaman, merasa tenang.
Bagiku kaulah INDONESIA, bagiku kau lah tempat terindah , Tempat ku tumbuh berkembang, menuntut ilmu membuka prestasi dan mengenal dunia ini. Tempat rekreasi terdapat banyak di kota tercintaku ini. Bahkan tak kalah menarik dengan wisata di dalam dan di LUAR negeri sekalipun, bahkan pula yang di Dubai pun kalah dengan wisata kota klaten.
Dengan SLOGAN KLATEN BERSINAR, Klaten menginginkan menjadi kota yang bersinar di bangsa INDONESIA ini dan DI LUAR NEGERI.
Jadi Klaten itu BERSINAR.
2 komentar:
I Love Klaten too
Makasih Mas Muhjib
Posting Komentar